Selasa, 17 Januari 2017

Bank Soal Ulangan Harian Kelas 5 SD


Selamat pagi....
Kali ini kami akan berbagi dengan Bapak Ibu guru kelas 5 SD. Bapak Ibu yang akan melaksanakan evaluasi pembelajaran tentu akan sedikit disibukkan dengan pembuatan soal soal ualangan harian. 
Ulangan Harian merupakan salah bentuk penilaian hasil belajar yang paling baik dan akurat untuk menilai hasil belajar siswa. Hal ini karena Ulangan Harian ini dilakukan secara rutin dengan jangka waktu yang tidak terlalu lama. Selain itu materi yang diujikan kepada siswa juga tidak terlalu banyak, hanya fokus pada materi yang akan diujikan saja. Dengan demikian kita lebih tau dengan kekurangan siswa pada materi yang mana. 

Untuk itu kami membagikan Soal ulangan harian kelas 5 SD yang kami kutip dari Blog sekolah dasar. Silahkan Bapak Ibu download  soal soal melalui link berikut :

Soal Ulangan Harian PKn (Pendidikan Kewarganegaraan)


Soal Ulangan Harian Bahasa Indonesia
Semester 1
B.Ind_Paket 1


Soal Ulangan Harian Matematika

Soal Ulangan Harian Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Semester 1
IPA_Paket 1


Soal Ulangan Harian Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Semester 1
IPS_Paket 1


Semoga artikel ini bermanfaat bagi Bapak Ibu Guru,,,, salam,,,,,

1 komentar: